Kerukunan Umat Beragama di Kota Kediri Tahun 2022
DOI:
https://doi.org/10.30762/realita.v21i1.166Keywords:
Sikap Keagamaan, Toleransi, Kerjasama, KebijakanAbstract
Indeks Kerukunan Umat Beragama (IKUB) Kota Kediri secara statistic mengalami peningkatan. Peningkatan ini tidak dapat dilepaskan dari konteks social, budaya, politik, dan ekonomi yang berjalan dinamis dari waktu ke waktu. Untuk dapat mengetahui perkembangan perlu dilakukan survey secara berkala. Bardasarkan latar belakang ini, survei terkait indeks kerukunan umat beragama pada tahun 2022 perlu dilakukan. Survei ini dimaksudkan untuk memotret perkembangan kerukunan umat beragama di Kota Kediri. Hasil survei ini diperlukan sebagai pijakan dalam perumusan regulasi, program, dan aktivitas bagi pemerintah maupun masyarakat secara umum. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan subyek penelitiannya masyarakat Kota Kediri. Dari hasil survei yang telah dilakukan, Indeks Kerukunan Umat Beragama (KUB) di Kota Kediri pada tahun 2022 mencapai angka 4,47 (sangat tinggi). Sebaran indeks pada tahun ini di setiap kecamatan tercatat sebagai berikut; Kecamatan Kota dan Pesantren mencatat angka sebesar 4,48. Sedangkan untuk Kecamatan Mojoroto mencatat indek 4,45. Meningkatkan indeks kerukunan umat beragama dilatari oleh posisi strategis Kota Kediri, kualitas sumber daya manusia (Humand Capital Quality), peran tokoh masyarakat dan agama sebagai public opinion agent, adanya organisasi lintas agama yang mendinamisir kehidupan keagamaan, dan dukungan pemerintah terhadap kegiatan-kegiatan sosial kemasyarakatan dan keagamaan.
Downloads
References
Adminpdpm. (2022, October 20). INDEKS KESALEHAN SOSIAL KABUPATEN JOMBANG TAHUN 2022 MENINGKAT. Pusat Kajian Potensi Daerah Dan Pemberdayaan Masyarakat. https://www.its.ac.id/pdpm/id/2022/10/20/pdpm-its-paparkan-capaian-indeks-kesalehan-sosial-kabupaten-jombang-tahun-2022/
Ali, M. (2009). Pemetaan Kerukunan Kehidupan Beragama di Berbagai Daerah di Indonesia. Puslitbang Kehidupan Keagamaan Badan Litbang Dan Diklat Departemen Agama, Jakarta.
Assyaukanie, L. (2011). Ideologi Islam dan Utopia: Tiga model negara demokrasi di Indonesia. Freedom Institute, Jakarta.
Badan Pusat Statistik Kota Kediri. (n.d.). https://kedirikota.bps.go.id/statictable/2018/03/19/31/luas-wilayah-menurut-kecamatan-di-kota-kediri-2017.html
Bagir, Z. A. (2014). “Membaca beragam wajah Islam di Indonesia”, dalam Martin van Bruinessen, Concervative Turn; Islam Indonesia dalam Ancaman Fundamentalisme,. Mizan Pustaka,Bandung.
Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Mojokerto. (n.d.). Penyusunan Indeks Kesalehan Sosial (IKS) Kota Mojokerto Tahun 2022. Dinas Komunikasi dan Informatika, 2022.
Indeks Toleransi di Indonesia Meningkat. (2021, December 20). Merdeka.Com. https://www.merdeka.com/peristiwa/indeks-toleransi-di-indonesia-meningkat-ini-peta-wilayahnya.html
Institute, S. (2020). RINGKASAN EKSEKUTIF INDEKS KOTA TOLERAN 2020. Setara Institute. https://setara-institute.org/ringkasan-eksekutif-indeks-kota-toleran-2020/
Ishaq, R. E. (2021). Media in the Midst of Religion Moderation. INJECT (Interdisciplinary Journal of Communication), 6(1), Article 1. https://doi.org/10.18326/inject.v6i1.41-56
M Djafar, A. (2020). Meredam Kebencian; Satu Dekade Pemantauan Siar Kebencian Keagamaan di Indonesia. Wahid Foundation, Jakarta.
M. Yasin, dkk. (n.d.). POTRET KERUKUNAN UMAT BERAGAMA DI KOTA KEDIRI Tahun 2021. IAIN Kediri Press.
Muhammad Adlin & Fakhruddin, S. (2020). Indeks Kerukunan Umat Beragama. Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama RI, Jakarta.
Munawar Rachman, B. (2016). Membela Kebebasan Beragama; Percakapan tentang Sekularisme, Liberalisme, dan Pluralisme. The Asia Foundation.
Pemprov DKI Diganjar Harmony Award, Anies: Kesejukan dan Harmoni Itu Kebutuhan bersama. (n.d.). https://www.kompas.tv/nasional/136021/pemprov-dki-diganjar-harmony-award-anies-kesejukan-dan-harmoni-itu-kebutuhan-bersama
Publikasi Statistik—Indeks Kesalehan Sosial Kabupaten Blitar Tahun Anggaran 2021—Open Data Kabupaten Blitar. (n.d.). https://opendata.blitarkab.go.id/gl/dataset/publikasi-statistik/resource/c61a17b6-779c-457f-a4c7-f0c464d110b4
Ropi, I. (2017). Religion and Regulation in Indonesia,. Palgrave Macmillan.
Subhi & Halili, A. (2020). INDEKS KOTA TOLERAN (IKT) TAHUN 2020. Pustaka Masyarakat Setara, Jakarta.
Survei Kemenag: Kesalehan Sosial Masyarakat Meningkat | Republika Online. (n.d.). https://khazanah.republika.co.id/berita/r0wuba366/survei-kemenag-kesalehan-sosial-masyarakat-meningkat
Talkhah, I. (2013). Survey Nasional Kerukunan Umat Beragama di Indonesia,. Badan Litbang Dan Diklat, Kementerian Agama RI, Jakarta.
Wahidul Anam, dkk. (n.d.-a). POTRET KERUKUNAN UMAT BERAGAMA DI KOTA KEDIRI Tahun 2018. IAIN Kediri Press.
Wahidul Anam, dkk. (n.d.-b). POTRET KERUKUNAN UMAT BERAGAMA DI KOTA KEDIRI Tahun 2019. IAIN Kediri Press, 2021.
Website Resmi Pemerintah Kota Kediri. (n.d.). https://www.kedirikota.go.id/page/kota-kediri
Zainul Bahri, M. (2016). Membangun Kerukunan Umat Beragama; Sebuah Pengantar. UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/44898
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Ropingi el Ishaq, Taufiq Alamin, Achmad Munif, Moh. Shofiyul Huda, Agus Edi Winarto, Ninik Zuroidah, Abdul Mujib, Setiawan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.